Living Loving adalah home living platform yang membahas tentang rumah dan segala aktivitas di dalamnya. Selain di situs ini, kamu juga bisa menemukan inspirasi dan cerita-cerita tentang rumah di Youtube, Instagram, TikTok, dan Pinterest Livinglovingnet. Selengkapnya tentang Living Loving bisa kamu baca di halaman About Us.
Mulai dari house tour, rekomendasi atau review peralatan rumah tangga, ngobrol sama arsitek, tips bikin rumah jadi lebih rapi dan nyaman, sampai cerita-cerita tentang keseharian di rumah. Kami juga berkolaborasi dengan pemilik rumah, profesional, dan content creator lainnya untuk terus berbagi inspirasi yang variatif dan bermanfaat.
Mulai dari pembuatan konten untuk berbagai platform, penyelenggaraan event komunitas, sampai membuat produk kolaborasi, Living Loving terbuka untuk menghubungkan brand dengan komunitas penyuka rumah, desain, dan gaya hidup. Kenali lebih banyak tentang bentuk kerjasama dengan Living Loving di halaman Work with Us.
Konten Living Loving dinikmati oleh pemilik maupun calon pemilik rumah yang memiliki aspirasi membangun rumah nyaman dengan bantuan profesional. Sebagian besar berada di rentang usia produkif (48% berusia 25-34 tahun, 26,1% berusia 35-44 tahun, dan 21,7% berusia 18-24 tahun).
Kamu bisa baca informasi lengkapnya di Audience Survey 2023.
Untuk kerjasama dengan Living Loving kamu bisa menghubungi project manager kami di [email protected]. Kamu juga bisa mengisi form di halaman Contact Us.
Kalau kamu arsitek ataupun desainer interior, kamu bisa ceritakan tentang proyekmu di bit.ly/formarsitek
Tentu saja bisa! Untuk kesempatan diliput oleh Living Loving, silakan isi formulir di bit.ly/formhomeowner, ya.
Saat ini Living Loving belum menyediakan jasa konsultasi desain maupun konstruksi. Living Loving juga tidak memiliki rekomendasi khusus, karena mencari arsitek adalah hal yang sangat personal. Semua tergantung dari kebutuhan, kondisi, dan preferensi desain setiap calon pemilik rumah. Tapi sebagai referensi, kamu bisa lihat portofolio beberapa arsitek di konten House 101 di YouTube Livinglovingnet.